Membuat Virtual Host Menggunakan Xampp

Apasih itu virtual host ? virtual host yaitu cara untuk mengatur banyak mesin dalam website di dalam satu IP. 

Yang memungkinkan server untuk membagi sumberdayanya tanpa menggunakan nama yang sama untuk mengakses hostnya.

Di xampp kita mengakses direktori di browser dengan nama localhost. Dengan dengan mensetting Vhost kita dapat mengganti nama localhost dengan nama yang kita inginkan seperti halnya pada website-website yang terdapat di internet. 

Untuk membuat Vhost di perlukan dua langkah untuk mengkonfigurasinya. Berikut adalah cara membuat Vhost menggunakan xampp:

Konfigurasi Pada Sistem Operasi Windows

    Jalankan CDM sebagai administrator


    ketikkan
    C:\Windows\System32\drivers\etc
    C:\Windows\System32\drivers\etc>notepad host


    ketikkan hosts notepad


    Pada halaman bawah tambahkan



    Cek dengan ketik win+R dan ketikkan ping www.vhosts.com




    Ping sukses

    Konfigurasi pada server local xampp

    Buka direktori xampp\apache\conf\httpd.conf

    Tambahkan di baris terakhir


    Buat direktory baru di xampp\apache\conf\sites-enabled

    Tambahkan file berikut disini xampp\apache\conf\sites-enabled

    Buat direktory baru di xampp\vhosts\

    Buat direktory baru di xampp\vhosts\www.vhost.com

    Buat direktory baru di xampp\vhosts\www.vhost.com\logs

    Buat direktory baru di xampp\vhosts\www.vhost.com\public_html direktori ini berfungsi untuk meletakkan seluruh kode web


    Selesai

    Oke itulah tadi bagaimana cara membuat vrtual host menggunakan xampp semoga bermanfaat :)

      Post a Comment

      0 Comments